4 Cara Cek Area Internet Oxygen Yang Mudah & Cepat

Kamu mungkin tertarik untuk pasang WiFi Oxygen setelah melewati analisa matang. Dari beberapa layanan yang tersedia, ternyata provider itu yang akhirnya terpilih.

Sebelum proses registrasi, penting untuk mengenal cara cek area internet Oxygen. Pasalnya, ini menjadi salah satu syarat utama untuk merasakan bernefit internet fiber.

Sebab, hanya sebagian kecil wilayah yang memang terdapat jaringan dari Oxygen. Mengingat, indonesia merupakan negara kepulauan dengan luas yang begitu besar.

Kami telah berhasil merangkum tutorial terkait cara cek coverage area WiFi Oxygen. Biarpun terbilang mudah, masih ada orang yang belum mengetahui informasi tersebut.

Coverage Area WiFi Oxygen

Berkantor pusat di Jakarta, Oxygen Internet memberikan layanan WiFi unlimited. Berkompetisi dengan provider lain yang lebih dulu hadir seperti IndiHome dan Biznet.

Perlahan tapi pasti, jaringan fiber dari Oxygen mulai terus meluas seiring waktu berlalu. Menargetkan segmen rumahan, bisnis, mall dan apartemen di beberapa kota.

Untuk sementara coverage area WiFi Oxygen telah mencakup dareah berikut:

NoCoverage Oxygen
1Jakarta Pusat
2Jakarta Utara
3Jakarta Barat
4Jakarta Timur
5Jakarta Selatan
6Depok
7Tanggerang
8Bogor
9Bekasi
10Pekalongan
11Bandung
12Badung
13Cirebon
14Denpasar
15Gianyar
16Jambi
17Kupang
18Medan
19Palembang
20Pangkal Pinang
21Pekanbaru
22Pontianak
23Semarang
24Serang
25Surabaya

Untuk kalian yang tinggal di kota yang tercover, tinggal memastikan kembali secara langsung. Pasalnya, belum tentu jaringan fiber optik Oxygen sudah sampai kerumah.

Apabila tercover, proses registrasi sampai instalasi jaringan WiFi juga terbilang cepat. Harga paket internet relatif murah daripada provider sejenis dan tanpa ada FUP.

Cara Cek Area Internet Oxygen

Cara Cek Coverage Area Oxygen

Melihat review keunggulan WiFi Oxygen, mungkin kamu penasaran akan coverage area. Barangkali lokasi rumah sudah tercover jaringan berarti ada potensi untuk daftar.

Berikut cara cek area internet Oxygen yang mudah:

1. Lewat Website

  • Hidupkan unit komputer atau smartphone kamu.
  • Buka salah satu aplikasi Browser favorit misalnya Chrome.
  • Kunjungi alamat oxygen.id pada kolom URL browser.
  • Tampil halaman utama berisi beragam menu penting.
  • Tekan menu Cek Area dan muncul 3 kategori layanan.
  • Pilih menu Internet Rumah dan isi data lokasi rumah.
  • Tekan tombol Next dan muncul daftar Paket Oxgyen.
  • Bila demikian berarti lokasi rumah sudah tercover.

2. Lewat WhatsApp

  • Hidupkan smartphone lewat tombol Power.
  • Pastikan device terhubung koneksi internet.
  • Silahkan kamu buka aplikasi pesan WhatsApp.
  • Tambah nomor WiFi Oxygen yaitu 085819993686.
  • Buat pesan ke nomor operator Oxygen tersebut.
  • Tanyakan coverage area WiFi untuk lokasi rumah kamu.
  • Menunggu balasan dari customer service Oxygen.
  • Menerima rincian coverage area internet Oxygen.

3. Lewat Live Chat

  • Buka browser dan kunjungi website Oxygen.id.
  • Tekan tombol Live Chat pada halaman utama.
  • Tekan tombol Accept untuk persetujuan pesan.
  • Isi formulir data nama, email dan nomor telepon.
  • Tekan Mulai Obrolan untuk mengirim pesan.
  • Tanyakan kamu ingin cek coverage internet Oxygen.
  • Sebutkan lokasi alamat rumah secara lengkap.
  • Menerima rincian jangkauan WiFi dari petugas.

4. Lewat Hotline

  • Pastikan ponsel kamu memiliki saldo pula mencukupi.
  • Simpan nomor customer care Oxygen yaitu 02150551155.
  • Hubungi nomor layanan call center dengan nomor tersebut.
  • Menunggu panggilan terhubung petugas customer service.
  • Berbicara dengan petugas dan sebutkan nama secara lengkap.
  • Sampaikan kamu ingin cek coverage area internet Oxygen.
  • Informasikan lokasi rumah dengan dengan ricni kepada petugas.
  • Menerima detail apakah rumah kamu tercover atau belum.

Kesimpulan

Ternyata, cara cek area internet Oxygen termasuk mudah apabila kalian kenal informasi. Faktanya, beberapa orang malah bingung untuk melihat ketersediaan jaringan.

Setelah yakin tercover jaringan, kamu bisa pasang WiFi Oxygen dengan proses registasi. Ini membutuhkan waktu sekitar 7 hari kalender sampai layanan internet aktif.

Dalam memilih paket WiFi, tinggal kamu sesuaikan pada budget maupun kebutuhan. Jangan sampai nanti telat bayar tagihan yang berdampak pada pembekuan akun.

Seperti itulah uraian singkat tentang cara cek area internet Oxygen untuk pemula. Semoga gambaran yang kami sampaikan membuat wawasan sobat sabiru.com bertambah.